Geger Warga Bakom Dibunuh, Dalam 1×24 Jam Polisi Tangkap Istri Korban Diduga Dalang Pembunuhan
KUNINGAN – Warga Desa Bakom Kecamatan Darma digegerkan ada warganya ditemukan tewas di depan rumah korban, tepatnya di dusun Puhun RT 08/RW 02 Desa Bakom...
